banner 468x60

Warga Pebayuran Panik, Tanggul Sungai Citarum Mulai Retak

  • Share
banner 468x60

BEKASI, guecikarang.co.id – Beberapa Tanggul sungai Citarum, yang berada di Wilayah Kabupaten Bekasi, Kritis dan retak, Salah satunya Tanggul yang berada di Kampung Cecendet, Desa Sumberreja, Kecamatan Pebayuran, Kabupaten Bekasi.

Tanggul yang sedang dalam perbaikan dan kini Mangkrak terbengkalai, terpantau alami Retak sepanjang 100 meter lebih. Selain itu juga, tanggul terlhat telah berkurang ketebalan dan ketinggiannya. Terpantau, bagian atas tanggul telah di kupas setebal dua meter. Selasa (09/11/2021).

banner 468x60

Menurut salah satu warga, Seman, tanggul tersebut sebenarnya sedang dalam perbaikan, sejak kunjungan Presiden Jokowi, ketika musibah Banjir Akibat Jembolnya Tanggul di Kampung Babakan. Pada Pebruari 2021. Namun hingga kini terlihat terbengkalai.

” Kami takut tanggul ini akan jebol, karena musim hujan mulai datang, kami mohon bapak Bupati Bekasi harusnya ini cepat di perbaiki.” Ujar Saman

Baca Juga : Jual Butuh Tanah Di Dekat Kawasan Lippo Cikarang, Cocok Buat Invest dan Kontrakan Karyawan

Tanggul Kritis yang berada di lokasi, memang sangat mengkhawtirkan warga setempat, selain ketebalan yang berkurang, air sungai Citarum juga terlihat mulai perlahan naik, akibat curah hujan di Hulu sungai yang meningkat. Pemerintah dan instansi terkait harus cepat dan tanggap , untuk memeriksa dan memperbaiki tanggul-tanggul yang rusak di sepanjang Aliran sungai Citarum, yang berada di wilayah Kabupaten Bekasi. (Ipang)

banner 468x60
banner 120x600
  • Share

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *